BERITA UNIK

7 Wisata Kebun Raya di Indonesia Liburan Aman di Tengah Pandemik

7 Wisata Kebun Raya di Indonesia, Liburan Aman di Tengah Pandemik

TaipanQQ Lounge -7 Wisata Kebun Raya di Indonesia Liburan Aman di Tengah Pandemik.Mungkin sebagian orang masih ragu untuk pergi liburan di tengah pandemik seperti ini. Namun, gak bisa dimungkiri kalau kita juga butuh liburan. Nah, memilih destinasi di ruang terbuka bisa jadi pilihan, seperti kebun raya misalnya

Kebun Raya Bogor

Kebun Raya Bogor cocok dikunjungi buat kamu yang tinggal di Jabodetabek. Tempat ini identik dengan Istana Bogor dan rusa yang dibiarkan berkeliaran di taman.

Selain itu, tempat ini memiliki museum laboratorium, patung, prasasti, hingga taman-taman yang memesona. Bahkan terdapat banyak spot Instagramable yang gak boleh kamu lewatkan.

Kebun Raya Cibodas

7 Wisata Kebun Raya di Indonesia, Liburan Aman di Tengah Pandemik

Kebun Raya Cibodas menjadi tempat wisata yang ideal, karena jauh dari kota. Selain menyimpan ratusan spesies tanaman yang cantik, tempat ini juga memiliki banyak spot menarik.

Kebun Raya Kuningan

Salah satu kebun raya terbesar di Indonesia ini memiliki pemandangan perbukitan yang menakjubkan. Selain itu, menyediakan zona-zona tematik yang menjadi salah satu daya tarik tempat ini.

7 Wisata Kebun Raya di Indonesia, Liburan Aman di Tengah Pandemik

Kebun Raya Purwodadi

Tempat ini juga ramah anak, lho. Terdapat area kolam renang untuk anak-anak, area berkemah, hingga outbond. Suasananya yang asri dengan udara sejuk ini cocok pula sebagai tempat olahraga.

Lokasi: Jalan Raya Surabaya – Malang No.KM. 65, Sembung Lor, Parerejo, Kecamatan Purwodadi, Pasuruan, Jawa Timur

Kebun Raya Bali

Gak hanya pantai, kamu juga bisa mengunjungi Kebun Raya Bali. Kebun Raya Bali memiliki koleksi anggrek terbesar di Pulau Dewata, lho.

7 Wisata Kebun Raya di Indonesia Liburan Aman di Tengah Pandemik

Kebun Raya Samosir

7 Wisata Kebun Raya di Indonesia, Liburan Aman di Tengah Pandemik

Kebun Raya Samosir memiliki keindahan tersendiri berupa pemandangan Danau Toba. Tempat ini memiliki aneka tanaman yang berhubungan dengan budaya Batak. Bahkan, terdapat tanaman khusus yang digunakan untuk pewarna kain ulos.

Kebun Raya Baturraden

ini berada di kaki Gunung Slamet, sehingga suasananya asri dan menenangkan. Tempat ini menjadi taman rekreasi, pelestarian tanaman, sekaligus sarana pendidikan.

Sumber: Permainan Kartu Berkualitas

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *