Uncategorized

Fakta Menarik Tentang Argentina

Fakta Menarik Tentang Argentina

TAIPAN QQ – Fakta Menarik Tentang Argentina, Argentina merupakan salah satu negara yang berada di Amerika Selatan. Selain populer dengan olahraga sepak bolanya, Argentina memiliki fakta unik terkait budaya dan alamnya.

Argentina berbatasan dengan beberapa negara seperti Bolivia dan Paraguay di sebelah utara, Chile di sebelah selatan dan barat serta Brazil dan Uruguay yang berada di sebelah timur. 

1. Negara Asal Tarian Tango

Tango merupakan tarian khas dari Argentina. Tarian ini muncul pada abad ke 19. Tango sendiri adalah tarian sensual dengan irama musik Afrika dan Milonga Argentina. Pada awal kemunculannya, tarian Tango dipandang sebelah mata oleh kaum elit Argentina. Namun saat ini tarian Tango sudah di terima oleh semua penduduk Argentina.

2. Negara Lahirnya Film Animasi

Bukan dari Walt Disney, film animasi pertama berasal dari Argentina milik Quirino Cristiani pada tahun 1917. Animasi tersebut berjudul El Apostol dengan durasi 70 menit.

3. Tempat Dinosaurus Tertua

Argentina merupakan negara asal dari dinosaurus tertua di dunia yaitu Eoraptor. Jenis dinosaurus ini di temukan pada tahun 1993 di Argentina. Tidak hanya itu saja, di Argentina juga terdapat fosil dinosaurus Giganotosaurus dan Argentinosaurus.

4. Negara Pertama Menerapkan Sidik Jari

Fakta Menarik Tentang Argentina, Teknologi sidik jari yang kita gunakan saat ini pertama kali di terapkan di Argentina. 

5. Memiliki Banyak Psikiater

Di bandingkan dengan negara lain, Argentina merupakan negara yang memiliki psikiater terbanyak.

6. Suka Mencium Pipi

Mencium pipi dengan orang lain baik dikenal atau tidak merupakan budaya Argentina. Tidak hanya untuk kaum perempuan, namun juga laki-laki.

7. Terdapat Gunung Tertinggi

Argentina memiliki gunung tertinggi di Amerika. Gunung tersebut adalah Aconcagua. Gunung ini memiliki ketinggian hingga 6.962 meter.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *