Uncategorized

Bahan Alami Mengatasi Kulit Ketiak Hitam

TAIPANQQ – Bahan Alami Mengatasi Kulit Ketiak Hitam. Setiap perempuan tentu ingin selalu terlihat percaya diri di setiap kesempatan. Tidak hanya kulit wajah yang berusaha untuk di rawat, namun kulit yang terletak di daerah lain juga perlu di perhatikan dengan baik kesehatannya. 

Permasalahan ketiak hitam sering sekali membuat perempuan merasa minder, apalagi saat menggunakan pakaian terbuka atau tanpa lengan. 

Cuka apel bisa mengangkat sel kulit mati

Bahan Alami Mengatasi Kulit Ketiak Hitam

ketahui bahwa cuka mengandung asam sitrat dan asam asetat. Kandungan tersebut bisa mengangkat sel-sel kulit mati dan membunuh bakteri yang berada di sekitar area ketiak.

Cara penggunaanya hanya siapkan dua sendok teh cuka apel dan bubuk soda kue. Campurkan kedua bahan tersebut secara merata. Setelah itu, kedua bahan tersebut bisa di aplikasikan pada ketiak yang menghitam.

Jeruk nipis dapat mencerahkan kulit ketiak

Kandungan vitamin C pada jeruk nipis mampu mencerahkan kulit ketiak yang menghitam. Selain itu, kandungan flavanoidyaitu antioksidan yang dapat memperkuat kolagen. Kombinasi antara kolage dan vitamin C inilah yang bisa memutihkan serta mencerahkan ketiak yang menghitam.

Cara penggunaanya hanya perlu memotong jeruk nipis sekitar 5 mm saja. Setelah itu, jeruk nipis tersebut di gosok secara perlahan pada ketiak selama lima menit, Setelah di biarkan sebentar.

Kentang mampu mengatasi ketiak yang menghitam

Kentang termasuk salah satu bahan alami yang bisa mengatasi ketiak yang menghitam. Tidak hanya dapat di konsumsi, namun kentang mengandung vitamin C dan B3 yang cukup tinggi. Kandungan tersebut bisa mencerahkan kulit ketiak yang menghitam, sehingga lebih bersih.

Terkait dengan cara penggunaannya, Mama hanya perlu memarut kentang dengan halus dan rendam dengan air terlebih dahulu. Setelah itu, aplikasikan pada ketiak yang menghitam dan biarkan selama kurang lebih 10-15 menit.

Bahan Alami Mengatasi Kulit Ketiak Hitam

Kunyit untuk memutihkan dan menghaluskan ketiak

Kunyit yang biasanya di jadikan bumbu dapur untuk memasak, ternyata bisa bermanfaat untuk mengatasi permasalahan kulit.

Cara penggunaan, Mama hanya perlu mencuci kunyit dengan bersih dan memarutnya. Setelah itu, campurkan dengan madu dan aplikasikan ke ketiak yang menghitam. Biarkan selama 20-30 menit, setelah mengering bisa langsung di bilas menggunakan air sampai bersih.

BACA JUGA : Zodiak yang Paling Sayang Pasangannya

Lidah buaya untuk mendorong pertumbuhan sel kulit baru

Lidah buaya memang sering di gunakan untuk kecantikan baik untuk kulit ataupun rambut. Kandungan vitamin A dan E dalam lidah buaya juga bisa di gunakan untuk mencerahkan ketiak yang menghitam. 

Selain itu, lidah buaya juga mengandung poliskaridadan auksin yang dapat mendorong pertumbuhan sel kulit baru.

SUMBER : TAIPANQQLOUNGE

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *