Uncategorized

Mengecilkan Perut Setelah Melahirkan Agar Tak Buncit

TAIPANQQ – Mengecilkan Perut Setelah Melahirkan Agar Tak Buncit. Setelah melahirkan, masalah perut buncit biasanya dialami banyak perempuan. Mama yang mengalaminya tentu ingin bentuk perutnya kembali langsing agar lebih percaya diri dengan penampilan. Apakah Mama berpikir untuk melakukan diet ekstrem agar perut terlihat lebih kecil? Eits, tunggu dulu.

Para ahli tidak menyarankan diet ekstrem karena kehilangan banyak kalori dalam waktu singat bukanlah cara yang baik, terlebih jika Mama sedang menyusui.

Menyusui secara rutin

Mengecilkan Perut Setelah Melahirkan Agar Tak Buncit

Tak hanya memenuhi kebutuhan nutrisi bayi, menyusui si Kecil juga membawa manfaat untuk Mama. Menyusui termasuk cara mengecilkan perut setelah melahirkan.

Sebab, menyusui merupakan salah satu cara untuk membakar kalori tubuh, terutama pada bulan-bulan pertama setelah melahirkan.

Tidur yang cukup

Memiliki waktu tidur yang cukup pasca melahirkan memang bukan hal yang mudah, Ma. Rengekan si Kecil dan jam tidur yang belum teratur membuat Mama harus terbangun untuk menemani atau menyusuinya.

Namun Mama harus tahu, memiliki waktu tidur yang cukup merupakan hal yang penting untuk kesehatan jangka panjang

Konsumsi makanan sehat

Meski terdengar sepele, tapi konsumsi makanan sehat adalah cara mengecilkan perut setelah melahirkan.

Mama disarankan untuk mengonsumsi makanan yang mengandung protein tinggi, karbohidrat kompleks, makanan berserat tinggi, buah-buahan, sayur-sayuran, lemak tak jenuh, dan juga biji-biijian.

Mengecilkan Perut Setelah Melahirkan Agar Tak Buncit

Berolahraga

Memang bukan hal yang mudah untuk melakukan olahraga setelah melahirkan. Namun, jika ingin berat badan segera turun dan mengecilkan perut setelah melahirkan, Mama harus meluangkan waktu untuk berolahraga.

Tak harus melakukan olahraga berat kok. Mama dapat melakukan olahraga ringan, seperti berjalan kaki di sekitar kompleks perumahan, melakukan peregangan, atau senam aerobik di rumah.

BACA JUGA : Memilih Bra Saat Menyusui Agar Nyaman Di Pakai

Konsumsi teh hijau

Selain menerapkan pola makan yang sehat, minum teh hijau juga menjadi cara mengecilkan perut setelah melahirkan. Jadi, perbanyak konsumsi sayur dan buah yang mengandung vitamin C agar perut terlihat lebih langsing.

Teh hijau mengandung antioksidan sehingga mampu meningkatkan pemecahan sel-sel lemak sehingga pembakaran lemak pun lebih cepat. Namun jangan konsumsi secara berlebih karena akan ada efek samping terhadap kesehatan.

SUMBER : TAIPANQQLOUNGE

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *