Uncategorized

4 Lebih Baik Dipendam daripada Diutarakan

4 Hal yang Lebih Baik Dipendam daripada Diutarakan

TaipanQQ– 4 Lebih Baik Dipendam daripada Diutarakan Di dalam kehidupan pasti kita sering di hadapkan dengan situasi yang membuat kita harus tutup mulut dan memendam. Meski banyak kondisi yang lebih baik mengutarakan sesuatu tapi kali ini berbeda. Meski hati tertekan, namun jika suatu hal di utarakan malah menjadikan sebuah masalah hidup yang baru lagi. Kemungkinan semakin memberatkan diri saja. 

Dalam artikel ini, akan dibahas empat hal yang lebih indah di pendam daripada di utarakan. Memendam dapat menghindarkan berbagai macam masalah dan membuat aman hidup kita. Simak ulasan lengkapnya berikut ini.

1. Amarah pada orang lain

4 Hal yang Lebih Baik Dipendam daripada Diutarakan

Memang ada beberapa banyak hal yang membuat kita marah. Jika marah itu bisa merugikan orang lain lebih baik di pendam saja. Hal ini karena akan berakibat tidak baik pada orang lain.

Sebagai orang yang peduli pada sekitar, lebih baik untuk tidak mengutarakan amarah itu. Diam dan turunkan sendiri emosi marah yang ada di dalam dadamu. Jangan sampai kamu memilih pilihan yang salah dalam menyelesaikan masalah ini

2. Mengetahui kekurangan orang lain

4 Hal yang Lebih Baik Dipendam daripada Diutarakan

Setiap orang memiliki kelemahan dan kekurangannya masing-masing. Banyak orang yang masih menganggap bahwa kekurangan adalah hal buruk yang memalukan. Padahal kita harus kekurangan atau kelemahan seseorang ada kelebihan yang menyertai.

Masalahnya banyak orang yang senang membahas kekurangan orang lain. Padahal jelas-jelas itu tidak baik. Kira kamu mengetahui kekurangan orang lain simpan saja Dengan di rimu sendiri. Tak perlu mengumbar kekurangan itu kepada orang lain.

3. Mencintai orang yang sudah punya pasangan

4 Hal yang Lebih Baik Dipendam daripada Diutarakan

Mencintai orang lain merupakan suatu perah yang setiap orang pasti memiliki. Namun perlu di ketahui bahwa mencintai juga punya batasan dan secara tertentu. Salah satunya tidak boleh mencintai orang yang sudah punya pasangan.

Ini merupakan etika yang harus di terapkan dalam kehidupan. Memang, mencintai dalam diam itu melelahkan, tapi lebih baik simpan atau pendendam perasaan tersebut daripada mengutarakannya. Sebab, jika sampai di utarakan akan memicu munculnya masalah baru. 

4. Kebaikan yang sudah di lakukan

Sudah sebaiknya ketika kita melakukan kegiatan tidak perlu di umbar atau di utarakan kepada orang lain. Cukup diri sendiri yang mengetahui, pendam dengan cara yang baik. Sebab jika di utarakan akan menimbulkan perasaan sombong.

Jadi dalam hal kebaikanpun ada yang harus di tutupi. Contohnya ketika kamu bersedekah kepada orang lain, jangan sampai orang lain tahu kebaikanmu. Ini yang kadang masih sering banyak orang lakukan.

Ada beberapa hal yang sebaiknya memang harus di pendam daripada di utarakan. Seperti keempat hal di atas misalnya, upayakan untuk dirimu sendiri saja yang tahu.4 Lebih Baik Dipendam daripada Diutarakan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *