BERITA UNIK

5 Cara Pintar Nabung di Usia 20-an biar Kaya di Masa Depan

TaipanQQ – Usia 20-an menjadi awal penentu bagi kariermu. Di usia ini, kamu punya kesempatan besar untuk mengeksplorasi berbagai bidang. Menentukan apa yang pengin kamu lakukan dengan karier, dan paling penting, mengatur keuangan. Berikut 5 cara pintar nabung di usia 20-an.

Bahkan, kebiasaan mengelola uang yang kamu bangun sejak di usia 20-an bisa membantumu sampai masa depan. Mengutip laman Times of India, ada lima cara menabung di usia 20-an, supaya bisa kaya di masa depan.

  • Bikin budgeting

Daripada menghamburkan uang tiap bulannya, coba, deh, bikin budgeting supaya lebih mudah menganalisis keuanganmu. Cek semua pengeluaran, mulai dari tagihan tiap bulan, untuk membeli kuota internet, sampai akomodasi per hari. Cari tahu juga di bagian mana kamu bisa meminimalisasi pengeluaranmu supaya enggak bengkak.

  • Selalu sisakan uang untuk menabung

Enggak peduli seberapa besar, pastikan kamu selalu menyisakan uang untuk menabung tiap bulannya. Ingat, ya, harus rutin. Jangan bulan ini nabung Rp 2 juta, besok cuma Rp 20 ribu. Dengan menyimpan sebagian dari pemasukan, bisa menghentikanmu dari pemborosan. – Poker Online

5 Cara Pintar Nabung

5 cara pintar
  • Berhenti pakai kartu kredit

Udah, deh, ada baiknya kamu mulai berhenti pakai kartu kredit. Karena dengan memiliki kartu kredit, kamu cenderung bakal lebih bergantung dan enggak bisa memantau pengeluaran. Bahkan terburuknya, kamu bisa terlilit hutang. Jauhkan juga dirimu dari pembayaran bunga yang enggak perlu.

  • Sisihkan uang untuk keperluan mendesak

Yang namanya bencana enggak ada yang bisa menerka. Jadi ada baiknya, nih, mengikuti pepatah “sedia payung sebelum hujan” alias berjaga-jaga dulu, gaes! Penting, lho, menyisihkan uang bulananmu untuk keperluan mendesak seperti sakit atau kecelakaan.

  • Cari uang tambahan

Usia 20-an juga menjadi momen yang tepat untuk memaksimalkan potensi dan kemampuan yang kamu punya. Salah satunya adalah dengan mengambil pekerjaan sampingan, yang bisa menjadi sumber penghasilan alternatif. Misalnya buat kamu yang jago desain, bisa mencari pekerjaan freelance dengan membantu proyek teman-teman terdekat. Selamat mencoba!

Sumber : TaipanQQ

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *