BERITA UNIK

5 Tempat Paling Indah untuk Menikmati Sunset di Pulau Biak Numfor

5 Tempat Paling Indah untuk Menikmati Sunset di Pulau Biak Numfor

TaipanQQ Lounge – 5 Tempat Paling Indah untuk Menikmati Sunset di Pulau Biak Numfor BIAK (Bila Ingat Akan Kembali) kurang lebih begitulah sebutan dari orang-orang jika menyebut Pulau Biak. Pulau Biak termasuk dalam kabupaten Biak Numfor.

Kabupaten Biak Numfor sendiri merupakan salah satu kabupaten di provinsi Papua, Indonesia. Secara geografis, letak kabupaten Biak Numfor sangat strategis untuk membangun suatu kawasan industri termasuk industri pariwisata. Tidak heran kalau Biak Numfor terkenal dengan pesona Pariwisatanya.

Taluk Yenures

5 Tempat Paling Indah untuk Menikmati Sunset di Pulau Biak Numfor

Taluk Yenures yang terletak di Kelurahan Mandala, Biak Kota, Kabupaten Biak Numfor ini memiliki pesona tersendiri untuk menikmati sunset.

Cocok buat kamu yang ingin menikmati sunset dengan bersantai di tepi taluk karena terdapat lapangan di dekat taluk, yang sering kali di jadikan tempat bermain warga lokal.

Pantai Segara Indah

5 Tempat Paling Indah untuk Menikmati Sunset di Pulau Biak Numfor

Segara Indah atau yang lebih di kenal dengan pantai Bosnik (karena letaknya di ujung pantai Bosnik) ini terletak di Biak Timur, kabupaten Biak Numfor, Papua. Pantai dengan pasir putih nan indah membuat pantai ini memiliki pesona tersendiri.

Jembatan Sorido

5 Tempat Paling Indah untuk Menikmati Sunset di Pulau Biak Numfor

embatan Sorido terletak di Kampung sorido, Biak Kota, kabupaten Biak Numfor. Jembatan ini menjadi salah satu tempat favorit Masyarakat Biak untuk menikmati sunset. Jembatan kayu yang di bangun oleh masyarakat lokal yang mengarah ke laut serta banyak spot foto yang di buat di jembatan ini membuat Jembatan Sorido memiliki kesan yang menarik dan unik.Cocok buat kamu yang ingin menikmati sunset dengan bersantai di tepi taluk karena terdapat lapangan di dekat taluk, yang sering kali di jadikan tempat bermain warga lokal.

 Snudi Paradise

5 Tempat Paling Indah untuk Menikmati Sunset di Pulau Biak Numfor

Wisata Snudi Paradise terletak di kampung Adoki, Yendidori, kabupaten Biak Numfor. Hampir mirip dengan Jembatan Sorido, di sini terdapat sama-sama jembatan kayu yang di bangun oleh masyarakat lokal sebagai tempat wisata. Namun yang membedakan, di tempat ini di suguhkan dengan wisata hutan serta pantainya yang indah.

 Pelabuhan Laut BMJ 

5 Tempat Paling Indah untuk Menikmati Sunset di Pulau Biak Numfor

Pelabuhan Laut BMJ terletak di kampung Samau, Biak kota, kabupaten Biak Numfor. Pesona laut dan langitnya sangat indah di saksikan saat menjelang sore hari.Namun yang membedakan, di tempat ini di suguhkan dengan wisata hutan serta pantainya yang indah.

Terdapat tempat wisata Orisyun di dermaga BMK yang bisa di 1singgahi untuk tempat bersantai, sembari menyaksikan sunset bersama orang terkasih.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *