BERITA UNIK

7 Tempat Wisata Ini Ternyata Punya Sejarah yang Pilu dan Menyeramkan

7 Tempat Wisata Ini Ternyata Punya Sejarah yang Pilu dan Menyeramkan

TaipanQQ Lounge – 7 Tempat Wisata Ini Ternyata Punya Sejarah yang Pilu dan Menyeramkan Lokasi wisata lazimnya menjadi tempat yang menyenangkan dan penuh dengan kegembiraan. Namun siapa sangka, beberapa tempat wisata ternyata pernah menjadi saksi bisu peristiwa pembantaian.

Gua Jomblang, Yogyakarta

7 Tempat Wisata Ini Ternyata Punya Sejarah yang Pilu dan Menyeramkan

Gua Jomblang merupakan salah satu gua vertikal yang cukup terkenal di kalangan traveler. Lokasinya berada di Semanu, Kabupaten Gunung Kidul, Yogyakarta. Gua ini menyuguhkan keindahan sinar matahari yang biasa disebut ‘cahaya surga’.

Museum Fatahillah, Jakarta

7 Tempat Wisata Ini Ternyata Punya Sejarah yang Pilu dan Menyeramkan

Siapa yang tak kenal Museum Fatahillah? Museum yang terletak di kawasan Kota Tua, Jakarta Barat, ini kerap menjadi tempat nongkrong kaum milennialls hingga tempat piknik asyik untuk keluarga.

7 Tempat Wisata Ini Ternyata Punya Sejarah yang Pilu dan Menyeramkan

Pulau Nusa Barung, Jember, Jawa Barat

7 Tempat Wisata Ini Ternyata Punya Sejarah yang Pilu dan Menyeramkan

Nusa Barung terletak di Desa Puger Wetan, Kecamatan Puger, Kabupaten Jember, Jawa Timur. Pulau ini terkenal sangat indah dan masih alami. Pasirnya putih bersih, di kelilingi hutan hijau, dan air lautnya berwarna biru kehijauan.ini terkenal sangat indah dan masih alami.

Hutan Jati Petak 45F, Kendal, Jawa Tengah

7 Tempat Wisata Ini Ternyata Punya Sejarah yang Pilu dan Menyeramkan

Gua Jepang, Bandung

7 Tempat Wisata Ini Ternyata Punya Sejarah yang Pilu dan Menyeramkan

Bandung juga punya lokasi wisata yang ternyata memiliki sejarah kelam, salah satunya adalah Gua Jepang. Gua Jepang terletak di Taman Hutan Ir. Juanda, Dago Atas, Bandung. Di bangun pada 1942, suasana yang sangat gelap dan lembab akan menyambut siapa saja yang masuk ke gua ini.

Pulau Kumala, Tenggarong

7 Tempat Wisata Ini Ternyata Punya Sejarah yang Pilu dan Menyeramkan

Kumala yang terletak di Kota Tenggarong, Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur, kini menjadi tempat yang Instagramable dan ramai di kunjungi wisatawan. Pulau yang memiliki luas wilayah 76 hektare ini memiliki banyak spot yang memanjakan para wisatawan untuk ber-selfie ria.

Lawang Sewu, Semarang

7 Tempat Wisata Ini Ternyata Punya Sejarah yang Pilu dan Menyeramkan

Siapa yang tak kenal Lawang Sewu? Gedung megah nan indah yang berwarna putih ini merupakan salah satu ikon Kota Semarang.

Lawang Sewu di bangun pada 1904. Dulunya gedung ini di gunakan sebagai kantor dari Nederlands-Indische Spoorweg Maatschappij atau NIS.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *