Uncategorized

Cara Melebatkan Bulu Kucing Patut Di Coba

TAIPANQQ – Cara Melebatkan Bulu Kucing. Ada banyak jenis kucing yang kerap di pelihara mulai dari anggora, persia, hingga kucing domestik. Masing-masing kucing memiliki karakteristik dan keunikan tersendiri, misalnya ada yang berbulu pendek dan berbulu panjang. 

Terlepas dari jenis kucing dan jenis bulunya, kucing yang memiliki bulu lebat biasanya terlihat lebih cantik dan menggemaskan. Namun, kucing juga termasuk hewan yang sensitif, sehingga bulunya lebih cepat rontok. Oleh sebab itu, di perlukan perawatan yang tepat agar bulu kucing tetap lebat dan cantik. 

Memberi kuning telur matang

Cara Melebatkan Bulu Kucing Patut Di Coba

Kucing memang memiliki makanan tersendiri yang berbeda di banding manusia. Namun, Mama bisa memberikan kuning telur kepada kucing untuk merangsang pertumbuhan dan pemeliharaan bulunya. Mama bisa memberikan kuning telur matang maksimal tiga kali dalam seminggu. 

Kuning telur mengandung enzim avidin yang dapat mengoptimalkan penyerapan vitamin B yang di butuhkan untuk pertumbuhan bulu,

Memberikan minyak ikan

Selain kuning telur, Mama bisa memberikan minyak ikan seminggu sekali untuk mencegah kerontokan bulu kucing. Minyak ikan mengandung asam omega 3 yang bisa membantu pertumbuhan bulu sekaligus melebatkan bulu kucing. 

Mama juga bisa mencampur minyak ikan dengan asam lemak omega 6 yang terkandung dalam kulit ayam atau minyak sayur. Kandungan nutrisi tersebut dapat menjaga daya tahan kulit kucing dari peradangan. 

Perhatikan makanan kucing

Seberapa lebat bulu kucing tergantung pada jenis makanan yang di konsumsi sehari-hari. Bulu kucing bisa tumbuh lebat apabila ia mengonsumsi makanan yang mengandung tinggi protein, karbohidrat, dan lemak. 

Mama dapat memberikan makanan basah dan kering atau mengombinasikannya agar bulu kucing bisa tumbuh lebat dan mencegah kerontokan.

Cara Melebatkan Bulu Kucing Patut Di Coba

Rutin memandikan kucing

Cara lainnya untuk melebatkan bulu kucing, yakni perhatikan kebersihan kulit dan bulunya.

Mama perlu memandikan kucing secara rutin untuk menghilangkan sisa-sisa bulu rontok dan serpihan kulit mati. Mama perlu memandikan kucing setidaknya sekali dalam sebulan. 

Namun, jangan terlalu sering memandikan kucing. Sebab, hal itu bisa menghilangkan kandungan minyak esensial alami pada bulunya.

BACA JUGA : Minuman Untuk Mengatasi Mual Saat Hamil Muda

Rutin menyisir bulu kucing

Selain rutin memandikan, Mama juga perlu menyisir bulu kucing secara rutin agar bulu-bulu yang rontok bisa terlepas dari badannya. Sebab, bulu yang rontok dan tetap menempel di tubuh kucing dapat menghambat pertumbuhan bulu lainnya. 

Bulu-bulu rontok itu menutupi permukaan kulit di mana bulu baru akan tumbuh. Bulu rontok yang tidak segera di sisir atau di hilangkan juga bisa menggumpal bersama kotoran.

SUMBER : TAIPANQQLOUNGE

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *