Uncategorized

Cara Menghilangkan Ketombe dan Gatal pada Rambut

TaipanQQ – Ketombe sekilas terkesan sepele. Meski tidak dianggap sebagai masalah kesehatan. namun keberadaannya bisa mengganggu. Apalagi jika harus mencoba beragam produk sampo antidandruff. serta melakukan perawatan mahal ala salon sebagai cara menghilangkan ketombe dan rasa gatal.

Ketombe adalah serpihan kulit kepala yang mengering dan mengelupas. Biasanya disertai gatal pada kulit kepala dan meninggalkanserpihan putih pada bahu pakaian atau bantal dan tempat bekas kepala bersender.

Di samping rasa gatal yang mengusik kenyamanan, noda putih yang berjatuhan kerap menurunkan kepercayaan diri karena mengganggu penampilan. Mengingat, masalah rambut dan kulit kepala sering dihubungkan dengan kurangnya menjaga kebersihan dan merawat diri.

Berdasarkan situs Medical News Today, tak ada penyebab pasti dari ketombe. Namun terdapat faktor pembentuk ketombe, antara lain produk sampo, kurang menyisir rambut, kulit kepala kering, cuaca dan faktor lingkungan, diet dan nutrisi, hingga stres.

Mengacu pada banyaknya kemungkinan penyebab ketombe, penting untuk Anda mengenali pangkal masalah agar tidak salah langkah menghilangkan ketombe.

Berikut langkah-langkah yang perlu Anda coba untuk menghilangkan ketombe membandel dan rasa gatal di kulit kepala, seperti dilansir dari beberapa sumber.

Cara Menghilangkan Ketombe

  • Pastikan sampo dan kondisioner cocok dengan kulit kepala

Gunakan sampo yang cocok dengan kulit kepala untuk menghindari muncul ketombe.

Belum ada penjelasan ilmiah tentang produk yang cocok dengan tipe kulit kepala masing-masing orang. Namun mengingat setiap produk memiliki kandungan dan dampak yang berbeda, perlu memperhatikan benar produk mana yang cocok dengan jenis rambut dan kulit kepala. Jangan sampai gara-gara salah produk malah menyebabkan ketombe.

Pun dalam menggunakan kondisioner, terutama untuk wanita, pastikan hanya diaplikasikan dari tengah hingga ujung batang rambut. Jangan dioleskan pada kulit kepala karena bisa menyebabkan kulit kepala lembap dan lengket, alhasil bisa membuat peradangan ketombe.

  • Jaga kelembapan rambut

Rambut yang lembab dapat membantu Anda menghindari ketombe.

Rambut yang lembap adalah pangkal kulit kepala yang sehat. Mengingat beragam jenis kerusakan rambut disebabkan kondisi kering, mulai dari rambut bercabang, patah, rontok, tak terkecuali ketombe.

Mengatasi itu, Anda bisa menggunakan produk sampo dengan kandungan antioksidan untuk menetralkan zat radikal bebas serta menjaga kadar keratin untuk menjaga kelembapan dan kekokohan rambut.

Cara lain, jangan terlalu sering keramas karena bisa menurunkan kadar minyak alami pada kulit kepala. Idealnya cukup keramas tiga kali dalam seminggu agar rambut tidak terlalu kering. – Poker Online

  • Jangan malas menyisir rambut

Terkesan simpel namun rupanya menyisir rambut tak hanya berfungsi merapikan. Melansir situs Medical News Today, rutin menyisir rambut berpotensi menurunkan peluang terbentuknya ketombe. Menyisir rambut menstimulasi produksi kelenjar minyak sehingga kulit kepala tidak mudah kering.

cara menghilangkan
  • Jaga asupan nutrisi

Perbanyak asupan vitamin untuk menjaga kesehatan kulit kepala dan kekokohan rambut .

Tubuh yang sehat selalu menjadi pangkal jiwa yang sehat. Sebagaimana nutrisi adalah kunci kualitas hidup yang baik, tak terkecuali asupan nutrisi memengaruhi kualitas kesehatan rambut dan kulit kepala.

Perbanyak asupan zinc, vitamin B, protein, dan zat besi untuk menjaga kesehatan kulit kepala dan kekokohan rambut. Selain menghindari ketombe, nutrisi baik bagi rambut mencegah kerusakan berupa rambut kering, bercabang, serta mudah patah.

Cara Menghilangkan Ketombe

  • Hindari stres

Stres atau gelisah adalah salah satu penyebab muncul ketombe dan rasa gatal pada rambut.

Stres selalu menjadi pangkal segunung gangguan kesehatan, tak terkecuali masalah ketombe dan kesehatan kulit kepala. Mengacu pada situs Healthline, tingginya stres melemahkan sistem imun sehingga infeksi akibat jamur di kulit kepala sukar sembuh. Kulit kepala pun mudah mengelupas alias berketombe.

Jamur menjadi salah satu penyebab ketombe. Salah satunya Seborrheic dermatitis yang merupakan penyakit akibat pertumbuhan jamur berlebih di kulit kepala. Selain gatal, radang, dan kemerahan, kulit kepala mudah terkelupas layaknya ketombe.

Seborrheic dermatitis berbeda dengan ketombe biasa. Serpihan kulit kepala akibat ketombe berbentuk tipis dan ringan, sedangkan serpihan akibat Seborrheic dermatitis kuning dan lengket. Jika pekerjaan, studi, dan berbagai kondisi hidup sedang sulit, pastikan memiliki pelampiasan stres yang tepat. Jangan biarkan stres mengganggu kesehatan.

Jika cara-cara menghilangkan ketombe dan rasa gatal di kepala tersebut telah Anda terapkan, namun masalah tak selesai, baiknya memeriksakan diri ke trichologist (ahli medis khusus masalah kulit kepala dan rambut rontok). Segera cari tahu penyebab datang ketombe agar tak berujung masalah kesehatan yang lebih besar.

Sumber : TaipanQQ

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *