Ciri-Ciri Bunga Anggrek
BERITA UNIK DOMINOQQ POKER SAKONG

Ciri-Ciri Bunga Anggrek, Bunga Nasional Indonesia

Ciri-ciri bunga anggrek, bunga nasional Indonesia. Berkat kemampuan adaptasinya yang tinggi, bunga anggrek dapat hidup di berbagai wilayah di dunia

Berdasarkan pada keputusan presiden nomor 4 tahun 1993, terdapat tiga jenis bunga yang dinyatakan sebagai bunga nasional Indonesia, yaitu melati sebagai puspa bangsa, anggrek bulan sebagai puspa pesona, dan rafflesia arnoldi sebagai puspa langka. 

Anggrek bulan merupakan salah satu dari sekian banyak jenis bunga anggrek yang ada di dunia. Bunga anggrek tergolong tumbuhan tropis, namun bunga ini mampu hidup di berbagai benua berkat kemampuan adaptasinya. 

Umumnya bunga anggrek dijadikan sebagai tanaman hias di rumah, karena bunga anggrek memiliki warna serta bentuk yang cantik. Bunga anggrek memiliki karakteristik tersendiri yang membedakannya dengan jenis bunga lain. 

Berikut TAIPANQQLOUNGE berikan ciri-ciri bunga anggrek yang menjadi salah satu bunga nasional Indonesia.

1. Bunga terususun majemuk

Salah satu ciri khas dari bunga anggrek yang membedakannya dengan tanaman lain, yaitu bunganya yang tersusun majemuk dan muncul dari tangkai bunga yang memanjang. Anggrek memiliki bentuk bunga yang simetri bilateral. 

Jika dilihat secara lebih dalam dengan menarik garis vertikal di tengah bunga, terdapat dua bagian bunga yang merupakan bayangan cermin satu sama lain. 

2. Anggrek memiliki batang yang beruas

Anggrek memiliki batang yang beruas. Namun batang pada tiap tanaman anggrek dapat berbeda-beda, tergantung pada jenisnya. Ukurannya pun beragam, mulai dari yang pendek hingga yang berukuran panjang. 

Contohnya seperti anggrek tanah, yang memiliki batang pendek cenderung menyerupai umbi. Contoh lainnya, yakni anggrek monopodial yang hanya memiliki satu batang pendek dan satu titik tumbuh. Jenis anggrek ini akan membentuk tangkai bunga dari samping. 

3. Anggrek termasuk tumbuhan dengan jenis akar gantung

Anggrek merupakan salah satu tumbuhan yang memiliki jenis akar gantung. Bunga anggrek dapat tetap hidup walaupun jarang disiram karena memiliki velamen.

Velamentersusun dari sel-sel mati yang terdapat di bagian dalam epidermis akar gantung pada tumbuhan yang menempel di benda/tumbuhan lain.

Velamen berfungsi untuk menyimpan cadangan air, serta mengikat oksigen. Oleh karena itu, anggrek dapat tetap hidup walaupun jarang disiram air. 

4. Terdapat tiga helai mahkota pada bunga anggrek

Bunga anggrek terdiri atas tiga helai mahkota bunga, yang dilindungi oleh tiga kelopak. Sebelum bunga mekar, kelopak pada anggrek berukuran kecil dan berwarna hijau. 

Bunga anggrek memiliki warna yang beragam, hal tersebut dipengaruhi oleh tempat hidup bunga anggrek itu sendiri. 

Fakta Bunga Anggrek

Setelah membahas ciri-ciri bunga anggrek yang membedakannya dengan bunga lain, berikut beberapa fakta mengenai bunga anggrek yang bisa kamu sampaikan kepada kerabat sebagai tambahan informasi:

1. Anggrek termasuk salah satu bunga tertua di dunia

Di kutip dari idntimes.com, anggrek di anggap sebagai salah satu tanaman tertua karena para ilmuwan telah menemukan serbuk sari anggrek memfosil di punggung lebah. Fosil tersebut di perkirakan sudah ada sejak 10 juta tahun lalu.

Beberapa penelitian juga menunjukkan bahwa bunga anggrek telah hidup sekitar 120 juta tahun yang lalu. 

2. Anggrek terbesar di dunia, panjangnya mencapai 3 meter

Jenis anggrek terbesar di dunia, jatuh kepada jenis anggrek tebu. Jenis anggrek ini memiliki panjang malai hingga 3 meter, dengan berat lebih dari 1 ton.

Anggrek tebu tumbuh secara alami di beberapa negara salah satunya di Indonesia, yang tersebar di Pulau Sumatera, Kalimantan, Jawa, Sulawesi, Maluku, dan Papua.

3. Anggrek bulan menjadi salah satu bunga nasional Indonesia. 

Jenis anggrek bulan merupakan salah satu bunga nasional Indonesia, yang di sebut sebagai puspa pesona. Kategori puspa pesona di berikan kepada anggrek bulan atau phalaenopsis berkat keindahannya. 

Itu dia ciri-ciri bunga anggrek yang menjadi salah satu bunga nasional Indonesia. Jika kamu memiliki waktu yang terbatas namun ingin memelihara tanaman hias di rumah, bunga anggrek bisa jadi solusinya.

SUMBER : TAIPANQQLOUNGE

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *