Uncategorized

Fakta Menarik Negara Singapura

Fakta Menarik Negara Singapura

TAIPAN QQ – Fakta Menarik Negara Singapura, Singapura adalah negara tetangga yang memiliki perkembangan pesat pada sistem pendidikan, perekonomian, kesehatan hingga teknologi. Bahkan orang-orang menjuluki negara kecil ini sebagai negara nomor 1 di Asia Tenggara! Nggak heran, banyak mahasiswa dari negara-negara luar yang ingin melanjutkan pendidikan tingkat tingginya di sana. Apakah kamu juga ingin kuliah di Singapura?

1. Warga Singapura adalah Pejalan Kaki Tercepat di Dunia

Warga Singapura memiliki kebiasaan jalan kaki yang lebih tinggi di bandingkan negara-negara di Asia Tenggara. Meskipun sistem transportasinya sudah bagus di tambah dengan kehadiran ojek online sekalipun, warganya lebih suka jalan kaki. Berdasarkan penelitian, warga Negara Singa ini mampu menempuh jarak 18 meter dalam 10,5 detik saja! 

2. Pernah Menjadi Bagian dari Indonesia dan Malaysia

Sebelum menjadi negara yang berdiri sendiri pada 1965 silam, faktanya Singapura pernah menjadi bagian dari Indonesia dan Malaysia, lho. Dahulu nama Singapura saat bergabung dengan Indonesia adalah Temasek. Wilayah ini pernah tercatat sebagai kekuasaan Majapahit dengan Adityawarman sebagai panglima militernya waktu itu. Singapura juga pernah menjadi salah satu negara bagian Malaysia dalam waktu 2 tahun yakni 1963 sampai 1965. Singapura resmi menjadi negara sendiri dengan hari kemerdekaan pada  9 Agustus 1965.

3. Alasan Singapura Menjadi Negara Termahal di Asia Tenggara

Meski negara kecil, Singapura merupakan negara dengan biaya hidup termahal di Asia Tenggara. Bukan tanpa sebab, negara dengan luas 718 kilometer persegi ini memiliki sumber daya alam yang terbatas. Salah satu fakta menarik Singapura, banyak komoditasnya yang di impor dari negara tetangga seperti Indonesia maupun Malaysia. Meski begitu, pemerintah memberikan subsidi untuk rakyatnya, seperti apartemen, pendidikan hingga kesehatan. Dengan adanya subsidi ini justru membuat harga properti di sana lebih tinggi.

4. Pelajar Internasional Terbanyak di Asia Tenggara

Fakta menarik Singapura selanjutnya adalah banyaknya pelajar internasional yang melanjutkan pendidikannya di sana. Bukan tanpa alasan, sistem pendidikan Singapura di katakan paling maju di Asia Tenggara. Hal ini di karenakan fakultas dan infrastruktur yang di miliki sungguh mutakhir. Bahkan beberapa universitas di Singapura bekerja sama dengan universitas-universitas di luar negeri supaya siswanya bisa kuliah dulu di Singapura namun bisa lulus di negara lain. Setidaknya ada ratusan ribu pelajar internasional yang sedang belajar di sana.

5. Satu-Satunya Negara di Asia dengan Kasus Korupsi Terendah

Warga Singapura patut berbangga hati, pasalnya negara mereka ternyata menjadi satu-satunya negara yang paling tidak korup berdasarkan survey dari Transparency International 2020 silam. Hampir tak adanya kasus korupsi di Singapura terlihat dengan penurunan laporan maupun pengaduan korupsi disertai dengan tingkat kasus korupsi yang rendah di sektor publik beberapa tahun belakangan ini. Bahkan di tengah pandemi Covid-19, pengawasan akan kasus korupsi tetap berjalan dengan ketat!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *