BERITA UNIK

Hal Unik yang Menjadi Perlindungan Tubuh

Hal Unik yang Menjadi Perlindungan Tubuh – TaipanQQ – Tubuh manusia diciptakan dengan perhitungan yang sangat-sangat sempurna. Bahkan, hal kecil sekalipun ternyata memiliki fungsi yang tak terduga. Meski tak selalu disadari, namun tubuh memiliki caranya sendiri untuk melindungi diri.

Tak percaya? Coba deh lihat lagi 9 Hal Tak Terduga Ini Ternyata Jadi Mekanisme Perlindungan Tubuhmu !!!

Menguap

Menguap seringkali dikaitkan dengan rasa kantuk tak tertahankan. Namun, tak hanya itu menguap ternyata memiliki fungsi untuk mendinginkan otak setelah bekerja keras.

Bersin

Hal Unik yang Menjadi  Perlindungan Tubuh

Bersin bisa disebabkan karena flu ataupun alergi. Namun, sebenarnya bersin memiliki fungsi untuk membuang kotoran dari sistem pernafasan.

Peregangan

Hal Unik yang Menjadi  Perlindungan Tubuh

Biasanya peregangan dilakukan ketika bangun tidur atau saat lelah. Selain itu, peregangan juga bisa meningkatkan suasana hati, mengembalikan aliran darah dan otot.

Cegukan

Hal Unik yang Menjadi  Perlindungan Tubuh

Cegukan memang menyebalkan. Tapi, cegukan juga menjadi sinyal bahwa kamu terlalu banyak menelan makanan atau terjadi iritasi pada saraf pneumogastric.

Tersentak saat tidur

Pernah kan mengalami perasaan tersentak saat tidur dan merasa jatuh dari ketinggian? Ternyata hal ini merupakan respon otak yang menganggap bahwa tubuh tengah mengalami kematian, lho!

Keriput pada kulit jari

Terlalu lama bermain air akan menyebakan keriput pada kulit ujung jari. Bukan tanpa alasan, ternyata fenomena ini terjadi untuk menyiapkan tangan agar dapat memegang dalam kondisi licin.

Kehilangan sejumlah memori

Otak secara otomatis akan menghapus ingatan mengerikan dari memori kita untuk memastikan hanya ingatan menyenangkan yang tersimpan.

Merinding

Merinding bisa terjadi ketika tubuh kedinginan. Fungsinya ternyata untuk mengurangi jumlah panas tubuh sehingga lebih mudah beradaptasi dengan suhu dingin. Hal Unik yang Menjadi Perlindungan Tubuh

Air mata

Selain melindungi mata dari benda asing, air mata juga menjadi perlindungan emosional bagi tubuh. Oleh karena itu kita bisa menangis ketika sedih, tertekan, atau stres.

Meski sebenarnya sangat sederhana, ternyata 9 hal ini punya manfaat yang luar biasa bagi tubuh, ya?!

Baca juga : Cara Menyimpan Makanan Agar Tidak Membusuk

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *