Hal Yang Akan Terjadi Jika Anak Di Pandang Sebelah Mata
BERITA UNIK SAKONG TIPS & TRICK

Hal Yang Terjadi Jika Anak Di Pandang Sebelah Mata

TAIPANQQ ~Hal Yang Terjadi Jika Anak Di Pandang Sebelah Mata .  Tidak ada orang yang ingin di pandang dengan sebelah mata, termasuk juga anak. Anak-anak jelas memiliki hak untuk memperoleh kasih sayang secara maksimal dan pengharapan baik atas di rinya.

Hal yang di sayangkan adalah ketika tidak semua anak memperoleh kesempatan yang sama. Ada pula anak-anak yang justru harus rela terbiasa di pandang sebelah mata, entah itu oleh kedua orangtuanya sendiri entah oleh keluarga. Untuk menyikapi hal seperti ini, orangtua perlu tahu Hal Yang Terjadi Jika Anak Di Pandang Sebelah Mata

1. Minder dengan anak-anak lainnya

Tidak dapat di mungkiri bahwa perasaan minder akan terus di rasakan. Anak-anak jelas akan merasa di perlakukan berbeda dan membuat harga di rinya jatuh.

Kebanyakan anak juga akan mempertanyakan posisinya yang selalu menjadi objek untuk dipandang sebelah mata. Hal ini akan membuatnya tumbuh menjadi pribadi yang mudah minder dengan sekelilingnya.

2. Pasif dalam bersikap

Tak mudah untuk mendidik anak agar memiliki karakter yang aktif. Bahkan, tak sedikit anak yang pasif bahkan tanpa ada permasalahan apa pun di sekitarnya.

Berbeda halnya anak-anak tumbuh sebagai sosok yang sering dipandang sebelah mata. Biasanya anak-anak seperti ini jelas akan terhambat kemampuannya sehingga membuat mereka cenderung pasif dalam hal apa pun.

3. Tidak mampu berekspresi dengan baik

Anak-anak terkenal sebagai sosok yang gemar berekspresi. Rasa marah, bahagia, hingga bersemangat tentu dapat di tunjukkan oleh anak secara mudah.

Berbeda jika anak justru dipandang sebelah mata sebab akan membuatnya sulit dalam berekspresi. Hal ini juga akan berdampak pada sulitnya untuk mengenali setiap perasaan yang di miliki anak.

4. Selalu menganggap diri sendiri tak bisa

Ada banyak hal yang membuat orangtua dan keluarga menganggap sebelah mata pada anak. Hal ini bisa di sebabkan kemampuan kognitif anak atau bentuk fisik yang di milikinya.

Jika orangtua dan keluarga terus melakukan hal seperti ini secara berkelanjutan, kondisi mental anak juga akan terdampak. Anak-anak akan selalu merasa di rinya tak mampu dan kalah dengan teman-teman yang lain.

5. Tumbuh menjadi pribadi yang tidak berkembang

Ada dua hal penting yang harus terjadi secara alami pada anak, yaitu pertumbuhan dan perkembangan. Pertumbuhan menjurus pada bentuk fisik anak, sementara perkembangan berkaitan dengan mental dan pikirannya.

Anak-anak yang sering di anggap sebelah mata akan membuat mereka sulit untuk berkembang. Dampaknya justru mereka akan terus berada di titik yang sama.

Tentu hal seperti inilah yang harus di waspadai oleh orangtua secara bijak. Jangan sampai orangtua justru menjadi alasan dari permasalahan mental yang anak miliki. Jangan anggap segala hal sebagai candaan, ya!

Baca juga : 5 Khasiat Air Es Bagi Wajah

SUMBER : TAIPANQQLOUNGE

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *