Uncategorized

Melatih Kucing Agar Patuh Dan Tidak Nakal

TAIPANQQ – Melatih Kucing Agar Patuh Dan Tidak Nakal. Memiliki hewan peliharaan memang menjadi hal yang menyenangkan. Salah satu hewan yang sering menjadi peliharaan ialah kucing. Lincah dan menggemaskan membuat orang tertarik untuk menjadikan kucing teman di rumah.

Namun, memelihara kucing tidaklah mudah. Pada awal menjadikan kucing sebagai peliharaan, besar kemungkinan kucing tidak nurut dan jinak kepada pemiliknya. Bahkan, ada beberapa kucing yang bersikap nakal.

1. Elus kucing sesering mungkin

Melatih Kucing Agar Patuh Dan Tidak Nakal

Salah satu cara untuk melatih kucing ialah dengan meningkatkan intensitas dalam mengelus tubuhnya. Hal ini karena kucing sangat suka bila tubuhnya di elus, bahkan cara ini dapat membuat kucing merasa nyaman dan di perhatikan.

Ketika kucing merasa nyaman, tentunya kucing akan lebih mudah untuk dilatih. Mengelus kucing juga bisa meningkatkan ikatan emosional dengan kucing.

2. Latih kucing sejak kecil

Ketika memelihara kucing sedari kecil atau kitten, sebaiknya Mama segera latih kucing peliharaan. Misalnya setelah kucing bisa merangkak atau berjalan. Pasalnya, ketika dewasa kucing akan lebih sulit untuk dilatih.

Kucing yang masih kecil belum mengerti banyak hal atau memahami dunia luar, maka dari itu akan lebih mudah melatih kucing sedari kecil. Dengan begitu

3. Lakukan latihan rutin tetapi dengan durasi sebentar

Melatih kucing agar patuh bukanlah hal yang mudah. Oleh karena itu, Mama harus lakukan latihan secara rutin kepada kucing. Selain mengulang pelatihan kucing secara rutin, durasi pada setiap latihan sebaiknya tidak terlalu lama.

Pasalnya, kucing termasuk hewan yang mudah bosan. Bila latihan di lakukan dalam durasi yang panjang,

Melatih Kucing Agar Patuh Dan Tidak Nakal

4. Suapi kucing dengan tangan

Cara lainnya untuk membuat kucing nurut ialah dengan menyuapi kucing dengan tangan. Cara ini sangat cocok di terapkan pada kucing yang baru di pelihara, terutama bila kucing yang di pelihara sebelumnya merupakan kucing liar.

Kucing liar umumnya akan lebih galak dan waspada terhadap manusia. Oleh karena itu, cara ini akan membuat kucing merasa bahwa kita tidak berniat menyakiti.

BACA JUGA : Meluluhkan Hati Suami Yang Keras Dan Egois

5. Beri kucing hadiah

Sebagai hewan yang cerdas, kucing akan memilih melakukan hal-hal yang menyenangkan dan menjauhi hal yang sebaliknya. Maka dari itu, Mama bisa memberi kucing hadiah setiap kucing berhasil mengikut instruksi yang di berikan.

Dengan begitu, kucing akan mengerti dan bersedia mengulangi hal tersebut karena terdapat imbalan hadiah setelahnya.

SUMBER : TAIPANQQLOUNGE

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *