BERITA UNIK

PUBG Mobile Bawa Musim Salju ke Jakarta

TAIPANQQ – PUBG Mobile Bawa Musim Salju ke Jakarta Setelah merilis mode permainan baru bernama Frost Festival, kini PUBG Mobile membawa nuansa musim dingin bersalju dari game tersebut ke Jakarta.
Dengan suasana Natal dan Tahun Baru, PUBG Mobile membawa Snow House ke Central Park Mall, Jakarta. Acara ini di rancang agar pengunjung dapat merasakan pengalaman seperti salju dan menikmati berbagai aktivitas menyenangkan.

Frost Festival di adakan di Central Park mulai dari 24 Desember 2020 hingga 23 Januari 2021 mulai pukul 11 pagi hingga 9 malam. Dalam rangka merayakan masa festival liburan, selaras dengan mode permainan terbaru PUBG Mobile, Snow House yang terletak di Tribeka Park ini di penuhi dekorasi bertema liburan musim dingin.

Selain spot yang instagramable untuk berfoto bersama dengan manusia salju, karakter game, dan para pemain kostum, banyak aktivitas seru yang di siapkan untuk menghibur pengunjung ketika berjalan-jalan di sekitar area Tribeka Park.

erasakan keseruan dan sensasi game PUBG Mobile.

Selama tahun 2020, Indonesia telah menjadi salah satu negara terbesar dalam pemain mobile game yang aktif di Asia Tenggara, dengan jumlah yang terus bertambah. Saat ini menduduki peringkat kedua sebagai pengguna PUBG Mobile paling aktif di dunia, PUBG Mobile berharap Frost Festival dapat di sambut baik dan mendapat antusias dari para pemain dan komunitas di Indonesia.

PUBG Mobile Bawa Musim Salju ke Jakarta

Dalam mode Frost Festival di game, PUBG Mobile akan membawa semua pemain dan komunitas di seluruh dunia ke dalam versi unik dari peta pertempuran Erangel, lengkap dengan lokasi musim dingin yang interaktif dan dapat di jelajahi, monumen bersalju, dekorasi bertema, dan banyak lagi.

Pemain dapat menjelajahi tiga kastil es yang muncul secara acak di seluruh peta Erangel dan gudang peralatan militer, untuk menemukan persediaan senjata yang menguntungkan. Di tambahkannya zona es sekaligus menawarkan pengalaman pertempuran yang unik.

Pemain juga dapat melintasi frozen tundra untuk mengumpulkan manusia salju dan ayam salju, yang keduanya dapat di gunakan sebagai patung untuk perlindungan cepat dari tembakan musuh. Mode Frost Festival ini, tersedia untuk waktu terbatas dan dapat di akses dengan memilih mode event Erangel di menu utama PUBG Mobile.

“Melalui event Frost Festival, PUBG Mobile ingin menghadirkan lebih banyak keseruan dan menyebarkan kehangatan sepanjang musim liburan ini. Melangkah ke tahun 2021, PUBG Mobile berkomitmen tinggi untuk terus menghadirkan in-game event yang lebih spesial dan pengalaman gaming baru untuk semua pemain dan komunitas

Baca juga : Meski Sehat, 5 Buah Ini Bisa Sebabkan Efek Samping Untuk Tubuhmu

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *