Tempat Wisata Paling Menarik di Dunia
BERITA UNIK

Tempat Wisata Paling Menarik di Dunia

Tempat Wisata Paling Menarik di Dunia – TAIPANQQ – Masing-masing negara memiliki keindahan alam yang memukau, berupa deretan gunung, pantai, air terjun, hingga hutan. Dari sekian banyak destinasi wisata alam, beberapa di antaranya menjadi yang terbaik dan favorit para wisatawan dunia.

Dilansir dari Insider, berikut beberapa tempat wisata alam paling menarik di dunia. Simak, ya!

Waitomo Glowworm Caves, New Zealand

Tempat Wisata Paling Menarik di Dunia

Tempat ini selalu menjadi incaran para wisatawan. Sebab, mereka ingin mendapatkan pengalaman menarik berwisata di dalam gua. Destinasi ini bukan sembarang gua, karena di dalamnya di terangi cacing-cacing dari dalam dindingnya.

Kamu bisa melakukan berbagai hal menyenangkan di sini. Mulai dari berarung jeram, menjelajah bagian Gua Ruakuri yang memesona, hingga mengapung di atas ban mengarungi gua. Bakal jadi pengalaman yang gak terlupakan, nih!

Lake Hillier, Australia

Tempat Wisata Paling Menarik di Dunia

Di Goldfields, Australia, terdapat danau cantik dengan air berwarna merah muda. Uniknya, belum ada yang tahu penyebab warna danau seperti itu. Banyak yang percaya di sebabkan oleh ganggang bernama halobacteria.

Danau ini berada di tengah hutan. Danaunya cukup dangkal, bahkan kamu bisa berjalan-jalan di dalam air. Destinasi alam ini wajib kamu abadikan, mengingat warnanya yang indah bisa jadi latar foto yang kece.

Na Pali Coast, Hawaii, Amerika Serikat

Tempat Wisata Paling Menarik di Dunia

Hawaii seakan sudah menjadi “surga” bagi pencinta alam, terutama pantainya. Salah satu yang terindah adalah Pantai Na Pali. Perairan berwarna biru dengan deruan ombak yang tenang bakal bikin pikiranmu lebih fresh.

Selain menikmati panorama pantai, kamu bisa mendaki tebing hingga puncak. Meski melelahkan, kamu bakal di buat takjub ketika sudah berada di atas. Dari sana, bakal terlihat pemandangan Samudra Pasifik dan Lembah Kalalau.

The Stone Forest, Tiongkok

Tempat Wisata Paling Menarik di Dunia

Sesuai dengan namanya, destinasi ini berupa barisan batu karst raksasa yang terletak di Kunming, Provinsi Yunan. Tempat ini tercatat sebagai Situs Warisan Dunia oleh UNESCO pada 2007. Bebatuan di sini terbentuk karena erosi air, udara, dan aktivitas seismik.

Tak perlu khawatir akan merasa bosan selama di sini. Kamu bisa menjelajah hutan batu ini hingga matahari tenggelam, pemandangannya magis banget. Terdapat pula gua, air terjun, kolam, dan danau di sana.

Iguazu Falls, Argentina dan Brasil

Membentang di antara Argentina dan Brasil, air terjun ini tampak begitu unik dan memukau. Sebab, air terjun ini terdiri dari ratusan air yang mengalir, totalnya hingga 275 air terjun.

Dikelilingi pepohonan hijau yang subur semakin membuat pemandangannya begitu indah. Kamu di perbolehkan untuk mendekat ke air terjun, karena tersedia jalur yang di pagari kayu. Kamu juga bisa mendekat dengan perahu dengan di temani sang ahli.

Itulah beberapa tempat wisata alam paling menarik di dunia yang bisa membuat matamu tak berkedip. Ternyata keindahan Indonesia gak kalah di bandingkan negara-negara lain.

Pesona keindahan alamnya bisa jadi sarana pelepas penat yang tepat. Kamu pengin pergi ke yang mana dulu, nih?

Baca juga : Dikenal Paling Horor Di Pulau Jawa, Ada Yang Berani Wisata Kesini?

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *