Uncategorized

Timnas Termahal di Perhelatan Piala Dunia

TAIPANQQ – Timnas Termahal di Perhelatan Piala Dunia. Semarak Piala Dunia FIFA 2022 yang di selenggarakan di Qatar pada 20 November-18 Desember sungguh terasa di berbagai kalangan. Terutama bagi Papa yang suka olahraga sepak bola.

Membahas tentang Piala Dunia FIFA 2022 ini, tentunya tidak terlepas dari skuad Timnas yang turut serta dalam turnamen sepak bola pertama yang di selenggarakan di Jazirah Arab.

Selain di lihat dari kepiawaiannya dalam bermain di lapangan, beberapa skuad berikut juga di kenal sebagai Timnas termahal di dunia.

Apakah Papa penasaran dengan daftar Timnas termahal di dunia? Jika iya, simak rangkumannya dari berikut ini, ya. Siapa tahu ada tim jagoan Papa!

1. Inggris

Timnas dengan nilai skuad termahal di dunia di pegang oleh Inggris. Tak tanggung-tanggung, skuad Inggris memiliki nilai mencapai Rp19,9 triliun.

Melansir laman IDNTimes, angka tersebut muncul berdasarkan nilai jual yang berlaku sekarang.

Adapun nama pemain yang tergabung dalam skuad Inggris dengan bayaran termahal ialah Phil Foden dari Manchester City dengan harga Rp1,9 triliun.

Pemain lain seperti Harry Kane Tottenham Hotspur, pemain Arsenal Bukayo Saka, dan Jude Bellingham dari Dortmund juga masuk dalam daftar pemain berharga fantastis, dengan nilai pasar yang setara Rp1,5 triliun.

2. Prancis

Timnas dunia selanjutnya yang termasuk dalam skuad bernilai pasar fantastis adalah Prancis. Dengan nilai skuad di pasar mencapai Rp16,3 triliun.

Striker andalan Paris Saint-Germain Kylian Mbappé di nilai memiliki nilai pasar tertinggi di antara rekan-rekannya dengan harga Rp2,7 triliun. Tidak heran jika ia merupakan pesepak bola dengan bayaran termahal di dunia.

Beberapa pemain lain dari Timnas Prancis yang memiliki valuasi tinggi yaitu Christopher Alan Nkunku dan Aurelien Tchouaméni berada di peringkat selanjutnya dengan harga pasar Rp1,3 triliun. Kemudian ada Wesley Fofana, Kingsley Coman, Moussa Di aby, dan juga Jules Kounde, yang memiliki harga di atas Rp1 triliun-Rp1,1 triliun.

Timnas Termahal di Perhelatan Piala Dunia

3. Brazil

Timnas Brazil juga masuk dalam salah satu skuad yang memiliki nilai valuasi tinggi di pasar. Dengan total mencapai Rp15,6 triliun.

Harga pasar pemain tertinggi dari squad Brazil pertama adalah Vinicius Junior dari klub Real Madrid dengan valuasi setara dengan Rp2 triliun.

Ada juga Neymar dari Paris Saint-Germain FC, Antony Manchester United, dan Gabriel Jesus dari Arsenal yang punya nilai pasar Rp1,3 triliun.

Nama-nama pemain sepak bola lain dari Brazil seperti Marquinhos, Rodrygo, Éder Militão, Bruno Guimarães, dan Gabriel Martineli turut di banderol dengan harga di atas Rp1 triliun-Rp1,1 triliun.

4. Jerman

Timnas lain yang memiliki valuasi tinggi ialah Jerman. Dengan nilai pasar squad mencapai Rp12,7 triliun.

Pemain timnas Jerman dengan nilai pasar tertinggi di dominasi oleh pemain Bayern Munchen. Pertama ada Joshua Kimmich Rp1,3 triliun. Selanjutnya ada pemain muda Jamal Musiala Rp1,3 triliun. Lalu, ada Kai Harvertz dari Chelsea dengan nilai pasar Rp1,2 triliun.

Sementara itu, beberapa pemain dari Jerman seperti Serge Gnarby, Leon Goretzka, dan Laroy Sanedibanderol dengan harga di atas Rp1 triliun-Rp1,1 triliun.

5. Portugal

Portugal termasuk Timnas yang juga memiliki nilai pasar termahal di dunia. Dengan nilai squad mencapai Rp11,9 triliun.

Timnas Termahal di Perhelatan Piala Dunia

Salah satu pemain yang cukup tersohor namanya dengan nilai pasar fantastis ialah Cristian Ronaldo. Dengan valuasi sekitar Rp347 miliar.

Meski begitu, masih ada pemain Portugal lain yang juga memiliki nilai pasar tertinggi di dunia. Sebut saja Bernardo Silva, Bruno Fernandes, dan Ruben Dias yang memiliki nilai pasar mencapai Rp1,3 triliun.

Pemain lain seperti Joao Cancelo, Rafael Leao, Joao Felix, Nuno Mendes, dan Di ogo Jota juga termasuk dalam pemain dengan bayaran termahal dengan nilai Rp900 miliar-Rp1,2 triliun.

Itu dia daftar Timnas termahal di dunia tahun 2022 yang juga bermain dalam laga Piala Dunia FIFA 2022 di Qatar. Mana nih, Timnas yang jadi jagoan Papa?

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *