Tips Support
BERITA UNIK

Tips Support Pasangan Yang Mengalami Masa Sulit

TAIPANQQ – Tips Support Pasangan Yang Mengalami Masa Sulit. Kamu bisa dengan mudah mengenali berbagai emosi yang sedang di rasakan oleh suami. Terutama saat ia sedang melewati masa sulitnya. Ada masa-masa ketika ia lelah berjuang dan putus asa, misalnya saat menghadapi masalah di kantor atau konflik internal keluarganya!

Naluri keibuan ini membuat Mama sebisa mungkin ingin mendukung dan menjadi sandaran bagi Pasangan. Namun, jika Kamu tidak berhati-hati, perlakuan dari Kamu ini bisa di anggap sebagai merendahkan atau meremehkannya, lho!

Nah, berikut bisa menjadi cara mendukung suami yang sedang menghadapi masa sulitnya. Kali ini TAIPANQQ telah merangkumnya dari TAIPANQQLOUNGE

1. Tunjukkan seberapa besar rasa percaya Mama terhadapnya

Sebagai seorang istri, tentunya Mama ingin membantu memikul beban yang di tanggung suami. Mama ingin agar suami tahu bahwa dia punya istri yang dapat di andalkan, karenanya ia tak perlu takut dalam menghadapi setiap cobaan yang menerpa.

Namun, di sisi lain suami juga ingin Mama percaya dan yakin pada kemampuannya. Biar bagaimanapun juga laki-lagi punya harga diri yang perlu ia jaga sebagai kepala keluarga.

Oleh karena itu, sebelumnya beri tahu bahwa Mama selalu ada di sisinya dan siap membantu jika di butuhkan. Mama tahu bahwa laki-laki ini sangat tangguh dan tegar lebih dari yang Mama bayangkan.

2. Cari momen untuk memuji suami di depan umum

Saat menghadapi masa sulit ini, suami butuh pengakuan atas kerja kerasnya. Sebagai orang terdekatnya Mama bisa memberikan pujian dan sedikit membanggakannya.

Ceritakan pada keluarga dan sahabat-sahabat Mama betapa hebat dan kompetennya ia sebagai suami. Ketika suami mulai menunjukan kelemahannya, katakanlah bahwa hal itu wajar. Tentunya tidak ada manusia yang sempurna. Oleh karena itu, peran sang istri adalah untuk melengkapi kekurangan suaminya.

Tips Support Pasangan Yang Mengalami Masa Sulit

3. Memberinya ruang jika suami ingin menyelesaikannya sendiri

Ketika suami sedang berjuang, Mama mungkin memperhatikan bahwa dia tampak menarik diri atau mengalihkan fokusnya dari Mama dan keluarga untuk sementara waktu.

Hal yang bisa Mama lakukan adalah memberi kepercayaan dan ruang untuknya. Meskipun Mama mungkin khawatir dan ingin tahu setiap detail mengenai kondisinya. Sebaiknya Mama tahan keinginan untuk terlibat dan ikut campur.

Jika waktunya sudah tepat, suami akan menjelaskannya pada Mama dan kenapa ia tak ingin bantuan dari istrinya. Bisa jadi karena ia tak ingin istrinya khawatir dan banyak pikiran karena ikut pusing memikirkan masalah ini.

4. Tunjukan bahwa Mama menghormati dan menghargainya

Orang bilang, dalam suatu hubungan perempuan butuh cinta dari pasangannya, sementara laki-laki membutuhkan rasa hormat.

Sebagai seorang perempuan, Mama tentunya memahami betapa sedihnya saat suami mulai jarang menunjukan rasa cintanya pada Mama. Hal ini juga berlaku untuknya. Ia bisa merasa kecewa jika Mama selalu melewati batas dan tidak menghargainya.

Ketika suami sedang berjuang menghadapi masalahnya, ini mungkin saat yang tepat bagi Mama untuk memberitahunya betapa Mama sangat sangat mengagumi dan menghormatinya karena telah bertahan.

BACA JUGA : Inilah 5 Varian Rasa Kondom Yang Terpopuler

5. Selalu ada untuk suami dan mau berjuang bersama

Selalu ada di dekat suami dan mau mendengarkan semua keluh kesanya. Sediakan juga semua keperluannya selama di rumah. Di saat-saat seperti ini biasanya suami sering menarik diri, namun ketahuilah bahwa ia juga ingin di perhatikan oleh Mama.

Carilah waktu yang tepat untuk mengungkapkan bahwa Mama mencintainya dan Mama tak akan meninggalkannya di masa-masa sulit ini.

Nah Ma, itulah beberapa cara untuk mendukung suami yang sedang menghadapi masa sulitnya. Semoga ikatan di antara kalian semakin kuat.

SUMBER : TAIPANQQLOUNGE

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *